Join The Community

Premium WordPress Themes

Senin, 28 Maret 2011

Manhaj (Jalan) Golongan Yang Selamat

Saudaraku kaum muslimin-yang semoga dirahmati Allah-Tentu kita ingin selamat di dunia dan di akhirat. Keselamatan tersebut dapat kita raih- atas izin Allah- jika dan hanya jika, kita mengikuti manhaj/jalan golongan yang selamat, yaitu golongan yang menempuh shirathol mustaqim (jalan yang lurus). Bagaimanakah karakteristik manhaj golongan yang selamat?berikut adalah penjelasan dari Syaikh Muhammad...


Minggu, 27 Maret 2011

Diantara Sifat-sifat Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam

Al-Bara' bin 'Azib radhiyallah 'anhu menuturkan: "Rasulullah Shalallaahu alaihi wasalam adalah seorang yang sangat tampan wajahnya, sangat luhur budi pekertinya, beliau tidak terlalu jangkung dan tidak pula terlalu pendek." (HR. Al-Bukhari)...


Sabtu, 26 Maret 2011

GOLONGAN YANG SELAMAT

oleh: Syaikh Muhammad Jamil Zainu Allah Subhanahu wata'ala berfirman: "Dan berpeganglah kamu semuanya kepada tali (agama) Allah dan janganlah kamu bercerai-berai." (Ali Imran: 103) "Dan janganlah kamu termasuk orang-orang yang mempersekutukan Allah. Yaitu orang-orang yang memecah belah agama mereka dan mereka menjadi beberapa golongan. Tiap-tiap golongan merasa bangga dengan apa yang ada pada...


GUNJINGAN TERMASUK FAKTOR KEBENCIAN DAN PERMUSUHAN

Oleh : Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz Pertanyaan Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz ditanya : Sebagian orang –semoga Allah menunjuki mereka- tidak menganggap gunjingan sebagai perkara mungkar atau haram. Ada juga yang mengatakan. “Jika yang anda katakan itu memang benar terdapat pada seseorang, maka gunjingan itu tidak haram”. Mereka tidak memperdulikan hadits-hadits Rasulullah...


Kamis, 24 Maret 2011

TERJERAT KEBIASAN BERONANI / MASTURBASI

Oleh : Syaikh Shalih bin Fauzan Al-Fauzan Pertanyaan. Syaikh Shalih bin Fauzan Al-Fauzan ditanya : Saya seorang pelajar muslim (selama ini) saya terjerat oleh kabiasaan onani/masturbasi. Saya diombang-ambingkan oleh dorongan hawa nafsu sampai berlebih-lebihan melakukannya. Akibatnya saya meninggalkan shalat dalam waktu yang lama. Saat ini, saya berusaha sekuat tenaga (untuk menghentikannya)....


Rabu, 23 Maret 2011

BERJIHADLAH DENGAN ILMU DAN DENGAN AL-QUR’AN

Oleh : Syaikh Shalih bin Abdul Aziz Ali Syaikh Pertanyaan. Syaikh Shalih bin Abdul Aziz Ali Syaikh ditanya : Apakah arahan dan bimbingan Syaikh kepada peserta daurah yang berasal dari negeri yang banyak didapati perbuatan bid’ah dan kesyirikan...


BERAKHLAK BAIK DAN PENTINGNYA BAGI PENUNTUT ILMU

Oleh : Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin Wahai saudara-saudara sekalian, (pada) kesempatan baik ini saya akan menyampaikan pembicaraan tentang berakhlak baik. Dan akhlak, sebagaimana dikatakan ulama adalah gambaran batin manusia, karena (pada dasarnya) manusia mempunyai dua bentuk, bentuk luar (yaitu fisik) yang Allah ciptakan badan padanya. Dan sebagaimana kita ketahui bersama bahwa bentuk...


Sikap Ahlu Sunnah Terhadap Kesalahan Ulama

SIKAP AHLUSSUNNAH TERHADAP KESALAHAN ULAMA Oleh : Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Sepeninggal Rasulullah tidak ada seorangpun yang ma’sum (terbebas dari kesalahan). Begitu pula orang alim ; dia pun tidak akan lepas dari kesalahan. Seseorang yang terjatuh dalam kesalahan, janganlah kesalahannya itu digunakan untuk menjatuhkan dirinya. Dan tidak boleh kesalahannya itu menjadi sarana...


Penutup Kitab Rifqon Ahlu Sunnah

PENUTUP KITAB : RIFQON AHLASSUNNAH BI AHLISSUNNAH Oleh : Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Sebagai penutup, saya wasiatkan kepada para penuntut ilmu semua agar bersyukur kepada Allah, karena atas taufikNya semata mereka bisa menjadi seorang penuntut ilmu. Oleh karena itu, hendaknya mereka senantiasa menjaga keikhlasan dalam menuntut ilmu dan mau mengorbankan segala yang berharga,...


Muqoddimah Rifqon Ahlu Sunnah

PENDAHULUAN : RIFQON AHLASSUNNAH BI AHLISSUNNAH Oleh : Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Segala puji hanya milik Allah, yang telah mempersatukan hati orang-orang beriman, yang mendorong mereka untuk berkumpul dan bersatu, serta memperingatkan mereka dari perpecahan dan perselisihan. Aku bersaksi bahwa tidak ada Tuhan yang berhak disembah selain Allah semata yang tidak ada sekutu...


Manfaatkan Kefasihanmu

NIKMAT MAMPU BERBICARA DAN MENJELASKAN Oleh Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Sesungguhnya kenikmatan yang Allah berikan kepada hamba-hambanya tak terhitung dan terhingga banyaknya. Dan termasuk salah satu nikmat agung yang diberikan oleh Allah kepada kita adalah nikmat mampu berbicara. Dengan kemapuan tersebut seseorang bisa mengutarakan keinginannya, mampu menyampaikan perkataan...


Jagalah Lisan Mu

MENJAGA LISAN AGAR SELALU BERBICARA BAIK Oleh Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Allah berfirman : “Artinya : Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kamu sekalian kepada Allah dan katakanlah perkataan yang benar, niscaya Allah memperbaiki amalan-amalanmu dan mengampuni dosa-dosamu. Barangsiapa mentaati Allah dan RasulNya, maka sesungguhnya ia telah mendapat kemenengan yang besar”...


Awas Buruk Sangka

HUKUM BERBURUK SANGKA DAN MENCARI-CARI KESALAHAN Oleh Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Allah Ta’ala berfirman. “Artinya : Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan berprasangka, karena sesungguhnya sebagian tindakan berprasangka adalah dosa dan janganlah kamu mencari-car kesalahan orang lain” [Al-Hujurat : 12] Dalam ayat ini terkandung perintah untuk menjauhi kebanyakan...


Fenomena Perpecahan & Nasehat Menyikapinya

FENOMENA TAHDZIR, CELA-MENCELA SESAMA AHLUSSUNNAH DAN SOLUSINYA Oleh : Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Pada masa sekarang ini, ada sebagian ahlussunnah yang sibuk menyerang ahlussunnah lainnya dengan berbagai celaan dan tahdzir. Hal tersebut tentu mengakibatkan perpecahan, perselisihan dan sikap saling tidak akur. Padahal mereka saling cinta mencintai dan saling berkasih...


Berkasih Sayang & Lemah Lembut Sesama Ahlu Sunnah

Oleh : Syaikh Abdul Muhsin Bin Hamd Al-‘Abbad Al-Badr Allah menjelaskan bahwa Nabi-Nya, Muhammad, sebagai orang yang memiliki akhlak yang agung. Allah Ta’ala berfirman. “Artinya : Sungguh, kamu mempunyai akhlak yang agung” [Al-Qalam :...