Join The Community

Premium WordPress Themes

Senin, 04 April 2011

Pokok -Pokok Manhaj Salaf

Asy-Syaikh 'Abdullah bin Shalih Al-Ubailan PEMBAHASAN PERTAMA Yang Dimaksud Dengan Salafush Shalih [a] Etimologi (Secara bahasa) : Ibnul Faris berkata : Huruf sin dan lam dan fa’ adalah pokok yang menunjukkan “makna terdahulu” termasuk Salaf dalam hal ini adalah “orang-orang yang telah lampau” dan arti dari "al-qoumu as-salaafu" artinya : mereka yang mereka yang telah terdahulu. [b] Terminologi...